Muhammad Iqbal lahir pada tanggal 22 Februari 1873 di desa Sailkot, Punjab. Kakeknya Syekh Rafiq, seorang Kashmir, telah bergabung dengan gelombang migrasi ke Sialkot, di mana ia membuat hidup menjajakan syal kashmir. Shaikh Rafiq mempunyai dua anak laki-laki, Shaikh Ghulam Qadir dan Shaikh Nur Muhammad, ayah Iqbal. Syaikh Nur Muhammad adalah seorang penjahit yang cukup…
Kategori: TOKOH-TOKOH SASTRA
Salam dari Derrida, Jacques
LELAKI tua berambut perak itu menunduk dan mengatupkan bibirnya. Dan ruang dua kali tiga meter dengan terang sekadarnya itu pun senyap, seolah mencoba mengakrabi suasana hati penghuninya. Aku duduk di hadapan, terpaku memandangnya. Begitu segera sepi menyergap lelaki itu. Mata-nya yang keras namun damai mengabarkan satu keteguhan, juga kesendirian. Ingatanku memanggil Hemingway, The Old Man…
ASMARAMAN S. KHO PING HOO: SI LEGENDA SILAT
Dia legenda pengarang cerita silat. Kho Ping Hoo, lelaki peranakan Cina kelahiran Sragen, Jawa Tengah, 17 Agustus 1926, yang kendati tak bisa membaca aksara Cina tapi imajinasi dan bakat menulisnya luar biasa. Selama 30 tahun lebih berkarya, dia telah menulis sekitar 400 judul serial berlatar Cina, dan 50 judul serial berlatar Jawa. Ceritanya asli dan…
Amir Hamzah: Sastrawan Pujangga Baru
Amir Hamzah lahir sebagai seorang manusia penyair pada 28 Februari 1911 di Tanjung Pura, Langkat, Sumatera Utara. Ia seorang sastrawan Pujangga Baru. Pemerintah menganugerahinya Pahlawan Nasional. Anggota keluarga kesultanan Langkat bernama lengkap Tengku Amir Hamzah Indera Putera, ini wafat di Kuala Begumit, 20 Maret 1946 akibat revolusi sosial di Sumatera Timur. Sebagai seorang keluarga istana…
Abu Nawas Legenda Humor Penyair Islam
Disadap dari: Republika Online Ilahi lastu lilfirdausi ahla wala aqwa ‘ala naril jahimi Fahab li tawbatan waghfir dzunubi fainaka ghafirud dzanbil adzimi. Senandung syair yang menyentuh hati itu mengalun begitu merdu. Sembari menunggu datangnya shalat Maghrib dan Subuh, para jamaah shalat kerap melantunkan syair itu dengan syahdu di mushala dan masjid. Meski syair itu telah…
Gus Mus, Puisi dan Politik
Disadap dari: http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/09/03/04/35418-gus-mus-puisi-dan-politik. KH Ahmad Mustofa Bisri alias Gus Mus, selain kiai, adalah seniman, pengarang, dan aktif di berbagai kegiatan sosial dan keagamaan. Juga, pernah menjadi anggota dewan. Beragam kegiatan ini memberi implikasi unik dalam ziarah kreatifnya. Ia bertegur sapa dengan realitas sosiologis dan psikologis tertentu. Maka, menarik menilik bagaimana warna puisi Gus Mus terkait…
Sastrawan Achdiat Kartamihardja Tutup Usia
Disadap dari: http://www.republika.co.id/berita/senggang/tokoh/10/07/08/123810-sastrawan-achdiat-kartamihardja-tutup-usia. Kamis, 08 Juli 2010, 14:06 WIB JAKARTA–Berpulang lagi satu sastrawan besar Indonesia, Achdiat Kartamihardja dalam usia 99 tahun di Canberra, Australia, sekitar pukul 9.30 pagi ini. Penulis novel “Atheis” yang kerap disapat Aki itu sebelumnya dirawat di ICU Canberra Hospital. Kabar tersebut disiarkan lewat milis Persatuan Pelajar Indonesia di Australia (PPIA) Cabang…
Pramoedya, Kurir Sastra dari Blora yang Mendunia
JAKARTA – Indonensia konon sarang teroris. Negara kepulauan ini juga juara korupsi peringkat ke sekian, gagal menjadi tuan rumah piala dunia tahun 2022, dan kini malah beredar video seronok mirip artis ternama. Miris bukan? Lantas apa yang bisa dibanggakan dari negeri ini? Tunggu dulu, Indonesia sejatinya punya banyak tokoh fenomenal yang cemerlang di mata masyarakat…