Muatan kebijaksanaan yang terkandung dalam peribahasa (selanjutnya dalam tulisan ini akan sering disebut proverba) telah memandu manusia dalam interaksi sosial mereka selama beribu tahun lamanya (Mieder, 2004:xi). Bermula dari berbagai pengalaman yang terakumulasi selama bertahun-tahun yang kemudian, dengan sebuah proses tertentu, membentuk sebuah formula bahasa yang unik, maka lahirlah proverba. Keunikan inilah yang membuat sebuah…